Puisi Ombak - Oleh Arjun Zazaq

Posting Komentar

Puisi ombak. bagaimana cerita puisi dan kata kata puisi dalam bait puisi tentang ombak yang dipublikasikan berkas puisi kali ini.

Apakah sama halnya dengan cerita puisi ombak memecah di tepi pantai atau tentang puisi ombak kehidupan atau puisi ombak lautan.

Untuk lebih jelasnya, disimak saja puisi berjudul ombak berikut ini

Puisi OmbakOleh: Arjun Zazaq

Riak- riakmu menggoda
Buih-buih putih kian menghanyutkan
Larut sendiri menikmatimu
Tersenyum sendiri menginggatmu

Ombak tenang dan datar
Anggun meyapu sebahu rambutku
Duduk terbentang di atas karang
Menghilang sejenak

Menikmati tentang dikau
Sayup – sayup irama hembusan angin
Kian membuat tersenyum sendiri
Mengenangmu saat itu

Ombak bawalah cintaku
Sampaikan rinduku
Aku disini setia menanti
Bersama mawar merah cintaku

Pantai aan lombok
09 0ktober 2019
Pkl ,19 :22

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter

Iklan