Puisi Bunga-Bunga Cinta

Posting Komentar

Berikut ini adalah puisi cinta berjudul bunga bunga cinta. Bagaimana cerita puisi tentang cinta dan kata kata cinta dalam bait puisi cinta yang diterbitkan blog berkas puisi.

Untuk lebih jelasnya cerita cinta dalam bait bait puisi bunga cinta, disimak saja berikut ini puisi tentang cinta berjudul bunga bunga cinta.

BUNGA-BUNGA CINTAKarya Joewono Sri

Bunga merah merona dambaan kaum pria
Tersemat tetes embun,gita malam mengalun
Banyak kumbang mendekat, hasrat hati memikat
Kekupu tampan mereguk manisnya kopi perawan

Puspa mewangi wicara lembut harum beraroma
Paras cantik memesona tak jamu memandangnya
Izinkan daku singgah sejenak menemani
Hadir berdesir indah terbuai mimpi-mimpi

Duhai … tidurlah lelap kedalam pelukku
Kutimang manja gelayut terajut pagi menyambut
Halimun sutra mengulum terbias bibir tersesenyum
Hasrat merengkuh sepenuh jiwa segar meranum

TangSel 16-September-2019

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter

Iklan