Indonesia begitu bersemangat membantu Negara Palestina dalam menentukan kemerdekaannya. Jika dihubungkan dengan Pembukaan UUD Negara Kesatuan Repbublik Indonesia, pendapat apa yang dapat Ananda ungkapkan.

Posting Komentar

 Indonesia begitu bersemangat membantu Negara Palestina dalam menentukan kemerdekaannya. Jika dihubungkan dengan Pembukaan UUD Negara Kesatuan Repbublik Indonesia, pendapat apa yang dapat Ananda ungkapkan.


Jawaban:
Sudah sepantasnya melakukan hal tersebut karena sudah diamanatkan dalam pembukaan UUD Negara Kesatuan Republik Indonesia alinea pertama. 

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter

Iklan