Kumpulan Puisi Rindu Tentang Kerinduan Terbaru Buat Kekasih

Posting Komentar

Kumpulan Puisi Rindu Tentang Kerinduan Terbaru Buat Kekasih. Puisi untuk kekasih yang dipublikasikan berkas puisi untuk kali ini adalah puisi tentang rindu yang terpendam atau puisi kerinduan yang mendalam.

Sebagaimana rindu adalah keinginan untuk bertemu karena membutuhkan atau hanya sekedar ingin mengetahui kabar.

Dan biasanya ketikan rindu dan kerinduan muncul itu disebabkan karena adanya hubungan batin dalam hal ini hubungan cinta sehingga muncul rasa rindu.

Kumpulan Puisi Rindu Tentang Kerinduan Terbaru Buat Kekasih

Nah bagaimana kata kata rindu dan kerinduan buat kekasih dalam balam bait puisi rindu buat kekasih.

Untuk lebih jelasnya tentang kata kata rindu dalam bentuk puisi tentang rindu disimak saja berikut ini kumpulan puisi rindu tentang kerinduan.

PUISI RINDU TENTANGNYAKarya N. Asrul

Burung-burung lalu lalang dan kemudian hilang
Diterbangkan rindu yang panjang
Angin mengabarkan berita
Kepada sekumpulan bunga-bunga

Sendiri menikmati dan menyudahi sepi tanpanya
Malam telah dibukakan cahayanya
Dibalik jendela dengan tanda tanya
Sepi, sepi ku tenggelam dengan jiwa yang fana

Semarang, 21 Januari 2019

Puisi Aku SendiriKarya Semusim

Aku disini, menjanjikan purnama akan tiba
ketika kita bersua
dan aku sendiri
menyendiri mengumpat sepi
lawan dan lawan tak ada angan

bayang rindumu hanya ketakutan
aku sendiri
aku ingin berlari
disaksikan purnama jika kusendiri

semarang, 5 Juni 2018

Puisi Kerinduan MalamKarya Semusim

Ada yang menangis ketika malam telah menampakkan mata cahanya
aku sendirian mendengarkan semuanya itu
angin hanya penambah lelah ketika semuanya telah tiba

malam belum tahu bagaimana jiwaku sedang digenangi rindu
dan hanya rasa penasaran membuatnya begitu tenang
aku tak ingin mematikan mata lampu
biar mereka menyaksikan kedua mata menangis

dan apabila daun dan embun yang kulihat harus berdampingan
maka sudah dipastikan malamku hanya sebuah penantian
jiwa ini telah hanyut lebih dalam
menyendiri di tengah malam
sebisa mungkin rasa resah seperti ranting yang patah

aku tak ingin sendirian
aku ingin semuanya pulang
bersama-sama menyentuh mawar yang dibawah angin sendirian

dan aku ingin seperti itu
bersama-sama meninggalkan rindu yang tak seharusnya mematikan mata lampu

Demikianlah kumpulan Puisi Rindu Tentang Kerinduan Terbaru Buat Kekasih baca juga puisi rindu kekasih yang jauh  atau puisi puisi cinta karena rindu yang telah dipublikasikan Katabijake.com sebelumnya.

Semoga  Kumpulan Puisi Rindu Tentang Kerinduan Terbaru Buat Kekasih dapat menginspirasi pembaca yang ingin menulis puisi rindu dan kerinduan

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter

Iklan